30 Kata-Kata Bijak Kekerasan Terhadap Anak, Lindungi si Kecil!

30 Kata-Kata Bijak Kekerasan Terhadap Anak, Lindungi si Kecil!
Selain menunjukkan perlindungan anak dengan aksi, membaca kata-kata bijak kekerasan terhadap anak juga merupakan salah satu cara untuk menunjukkan dukungan dan pemahaman mengenai berharganya anak-anak di dunia.

Dengan membaca berbagai kata-kata bijak tersebut, Anda akan mendapat pemahaman dan informasi baru. Selain itu, Anda juga akan mengetahui melalui kata-kata bijak kekerasan terhadap anak bahwa saat ini kekerasan pada mereka masih merupakan salah satu permasalahan di bangsa ini. Munculnya quotes tersebut tentu karena dilandasi oleh adanya peristiwa nyata sebagai pemicu.

Di dalam artikel ini kami sajikan beberapa quotes yang dapat membantu Anda untuk lebih peduli terhadap keselamatan buah hati atau saudara. 

Contoh 30 Kata-Kata Bijak Kekerasan Terhadap Anak yang Penuh Makna

Di bawah ini kami berikan beberapa contoh kata-kata bijak beserta maknanya yang bisa Anda jadikan caption Instagram, status Facebook dan story WhatsApp atau terapkan pesannya di dalam kehidupan sehari-hari.

Kata-kata bijak kekerasan terhadap anak di dalam kategori ini menunjukkan bahwa peran orang tua penting untuk membentuk kepribadian dan membuat mereka menjadi orang yang lebih baik dan tidak mengenal kekerasan atau anarki.

1. Tegaslah, tetapi jangan kasar. Ketegasan menimbulkan hormat. Kekerasan mengundang pembalasan. - Mario Teguh

2. Kau bisa belajar banyak hal dari anak-anak. Misalnya saja, seberapa sabar dirimu. Kata-kata bijak kekerasan terhadap anak dari Franklin P Jones menunjukkan bahwa ketika berhadapan dengan anak-anak, maka kesabaran Anda dapat diuji. Oleh karena itu sangat penting untuk mengontrol emosi.

3. Anak adalah peniru terbaik, jadi berikanlah mereka sesuatu yang hebat untuk ditiru.

4. Orang tua mendisiplinkan anaknya dengan membicarakan akibat dari perbuatannya menghasilkan anak yang perkembangan moralnya lebih baik dibandingkan anak yang orang tuanya menggunakan cara dan hukuman yang otoriter – Simon Baron-Cohen.

5. Anak-anak itu amanah, hanya boleh dididik sesuai keinginan yang menitipkan, bukan sesuai hawa nafsu kita. Jangan memaksakan kehendak Anda kepada anak.

6. Jangan paksa anakmu untuk menjadi seperti dirimu karena mereka tidak terlahir di zamanmu – Ali bin Abi Thalib.

7. Menjadi panutan bukan tugas anak sulung kepada adik-adiknya, tapi tugas orang tua kepada semua anaknya.

8. Jika kamu ingin anakmu berkembang, biarkan mereka mendengar hal baik yang kamu katakan tentang mereka kepada orang lain – DR Haim Ginott.

9. Anak-anak membutuhkan cinta, khususnya saat mereka tidak berhak mendapatkannya.

10. Meneriaki anak-anak atas nilai mereka, terutama sampai anak menangis, adalah pelecehan anak yang terlihat murni dan sederhana. Itu tidak lucu dan itu bukan pengasuhan yang baik. Ini adalah pengalaman yang menghancurkan, melukai, dan membawa malapetaka bagi anak. Ini tidak lucu – Ben Stein.

11. Masa kecil harus riang, bermain di bawah sinar matahari, tidak menjalani mimpi buruk dalam kegelapan jiwa – Dave Pelzer, A Child Called “it”.

12. Satu-satunya pelajaran akhlak paling cocok untuk anak dan pelajaran paling penting dalam setiap jengkal waktu kehidupan adalah jangan pernah melukai siapapun.

13. Lebih mudah membuat anak yang kuat daripada memperbaiki manusia yang lemah.

14. Cara terbaik menasihati anak-anakmu adalah mencari tahu apa yang mereka inginkan, lalu nasihatilah bagaimana cara mereka melakukannya.

15. Muliakanlah anak-anakmu dan didiklah mereka dengan baik.

16. Anakmu akan mengikuti atau meniru tingkah lakumu, bukan nasihatmu.

17. Kehidupan, cinta, dan canda tawa – sebuah hadiah tak ternilai bagi anak-anak kita – Phyllid Dryden.

18. Punya anak tidak membuatmu jadi orang tua, seperti halnya punya piano tidak membuatmu jadi pianis - Michael Levin.

19. Sebuah bangsa akan besar bila memiliki sikap besar terhadap anak-anak generasi penerus

20. Anak adalah pelita, dengannya cahaya kebanggaan dan arah menuju masa depan terpapar dengan gamblang dan jelas.

21. Estafet bangsa tidak akan mulus tanpa memperhatikan nasib anak-anaknya.

22. Anak-anak lebih membutuhkan contoh dibandingkan kritik.

23. Hadiah terbaik dari seorang ayah kepada anaknya adalah pendidikan dan pengasuhan.

24. Anak-anak terlahir ke dunia dengan kebutuhan untuk disayangi tanpa kekerasan, bawaan hidup ini jangan sekalipun di dustakan.

Kata-kata bijak kekerasan terhadap anak di atas menunjukkan bahwa peran orang tua sangat penting bagi tahapan kehidupan buah hati. Jika Anda memperlakukan mereka dengan baik dan lembut, maka mereka akan tumbuh menjadi sosok yang luar biasa.

Berikut beberapa quotes berbahasa inggris beserta pengertiannya:

25. You have time for life to work, but the kids have only a small once. Kata-kata bijak ini artinya adalah bahwa Anda mempunyai waktu seumur hidup untuk bekerja, sedangkan anak-anak hanya memiliki satu kali masa kecil. Sehingga bantu mengisi hari mereka dengan hal penuh kasih sayang.

26. The best things that can you give to the children in addition to the behavior of the good isi a wonderful memories. Hal-hal terbaik yang dapat Anda berikan kepada anak-anak selain tingkah laku yang baik adalah kenangan yang indah.

27. The leader of the great comes from the dream of the brave, let’s take time for a moment to listen them. Arti kata-kata bijak kekerasan terhadap anak ini adalah “Pemimpin hebat berasal dari impian anak yang berani, mari luangkan waktu sejenak untuk mendengarkan mereka.

28. Children need your presence of more than your present. “Anak-anak membutuhkan kehadiranmu, daripada sekadar hadiah darimu.

29. While we try to teach our kids lesson about life, children teach us what life is. Sementara kita berusaha mengajari anak-anak mengenai pelajaran tentang hidup anak-anak mengajari kita apa kehidupan itu.

30. Save the child, and you save the nation – L Ron Hubbard: Selamatkan anak-anak, maka Anda menyelamatkan negara.

Kata-kata berbahasa inggris tersebut dapat menjadi salah satu referensi bagi Anda, karena pada dasarnya cara memperlakukan anak di dunia itu sama.

Setelah membaca kata-kata bijak kekerasan terhadap anak ini, maka jangan lupa untuk menerapkan setiap pesan di dalamnya agar anak-anak Anda tumbuh dengan bahagia.

Iklan Atas Artikel

Iklan Dalam Artikel 3

Iklan Dalam Artikel 4

Iklan Bawah Artikel